skip to main content

Tujuan Pengelolaan Sumber Daya Pesisir dan Pulau-pulau Kecil Dalam Pasal 4 Undangundang Nomor 27 Tahun 2007 Tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil Serta Pasal 22 Ayat (2) Undang-undang Nomor 32 Tahun 2014 Tentang Kelautan

*Sri Ulisah  -  Fakultas Hukum, Universitas Diponegoro || Indonesia, Universitas Diponegoro, Indonesia
Published: 1 Oct 2017.

Citation Format:
Abstract

Indonesia memerlukan strategi dalam mencapai tujuannya sebagai poros maritim dunia. Salah satu yang bisa ditawarkan adalah meningkatkan sumber daya pesisir dan pulau -pulau kecil. Pengelolaan sumber daya pesisir dan pulau-pulau kecil merupakan tugas dari masyarakat Indonesia. Dalam tulisan ini penulis mencoba menganalisa peraturan perundang-undangan di Indonesia yang mengatur mengenai tujuan pengelolaan sumber daya pesisir dan pulau-pulau kecil. Berdasarkan hal itu, penulis melakukan pengkaji an tentang “Tujuan Pengelolaan Sumber
Daya Pesisir dan Pulau-pulau Kecil Dalam Pasal 4 Undang-undang Nomor 27 Tahun 2007 Tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil Serta Pasal 22 Ayat (2) Undang-undang Nomor 32 Tahun 2014 Tentang Kelautan”. Tipe penelitian menggunakan yuridis normaƟf dengan sifat deskripƟf analiƟs melalui pendekatan perundang-undangan dengan menggunakan alat pengumpul data studi kepustakaan untuk memperoleh data sekunder yang bersumber dari bahan hukum primer.

Kata kunci: Kelautan, pesisir dan pulau-pulau kecil, tujuan pengelolaan sumber daya

Fulltext View|Download
Keywords: Kelautan, pesisir dan pulau-pulau kecil, tujuan pengelolaan sumber daya

Article Metrics:

  1. UU Nomor 32 Tahun 2014 tentang Kelautan
  2. UU Nomor 27 Tahun 2007 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau -pulau Kecil
  3. hƩp://ditjenpp.kemenkumham.go.id/htn-dan-puu/231-penafsiran-undang-undang-dariperspekƟf-penyelenggara-pemerintahan.html
  4. hƩp://www.sith.itb.ac.id/profile/noor/Urgensi%20Ecosystem%20Approach%20Dalam%20Peng elolaan%20Pesisir%20dan%20Pulau pulau%20kecil%20di%20Indonesia.pdf
  5. Kamus Besar Bahasa Indonesia

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.