skip to main content

Perkembangan Sistem Resi Gudang Di Indonesia Dan India

Annisa Aprilia  -  Fakultas Hukum, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
Raka Anggara  -  Fakultas Hukum, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
Arsenius Felix Kusbiantoro  -  Fakultas Hukum, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
*Reynaldi Jodi Witardi  -  Faculty of Law, Semarang State University, Indonesia
Open Access Copyright 2023 Diponegoro Private Law Review

Citation Format:
Abstract

Perkembangan resi gudang di negara kita mengalami banyak perkembangan dalam implementasinya. Berbagai permasalahan yang ada menjadi penghambat dalam maksimalisasi penerapan sistem resi gudang ini. kurangnya sosialisasi terhadap sistem resi gudang ini membuat penerapan resi gudang di negara kita kurang maksimal dibandingkan dengan negara India yang juga menrapkan resi gudang ini untuk menimpan barang hasil komoditas dan mengendalikan fluktuasi harga bahan pokok mereka. Melalui metode penelitian kualitatif yang menggunakan penelitian terdahulu atau normatif kami mengidentifikasi apa saja perbedaan terkait perkembangan sistem resi gudang yang ada di India dan Indonesia. Perkembangan sistem resi gudang di India jauh lebih pesat dari Indonesia karena pemerintahnya ikut serta dalam pengembangannya. Diharapkan dengan adanya regulasi yang sudah jelas, sistem resi gudang ini dapat berjalan dengan optimal untuk kedepannya.

Kata Kunci : Resi Gudang, Perkembangan, Komoditas India dan Indonesia

Fulltext View|Download
  1. BAPPEBTI. 2017. “Sistem Resi Gudang Memberdayakan Bangsa.”
  2. M, Dini Septia A., Syarif I. Hidayat, and Setyo Parsudi. 2022. “Meningkatkan Kinerja Sistem Resi Gudang Di Indonesia.” Agrilan : Jurnal Agribisnis Kepulauan 10(3):234–47
  3. Manhanta. 2012. “Review of Warehouse Receipt as an Instrument for Financing in India.” International Journal of Scientific and TechnologyResearch 1(9)
  4. Siadari, Karmex, M. Syamsul Maarif, Bustanul Arifin, and Zulkifli Rangkuti Rangkuti. 2021. “Identifikasi Kendala Pembiayaan Komoditas Pertanian Sistem Resi Gudang Di Indonesia.” Buletin Ilmiah Litbang Perdagangan 15(2):277–96. doi: 10.30908/bilp.v15i2.555
  5. Tatik, Soekotjo Meitha. 2006. “Kehadiran Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 9 Tahun 2006 Tentang Sistem Resi Gudang.” Jurnal Hukum Pro Justita 24(4)
  6. Nugraheni, N. (2017). No Title. Problematika Eksekusi Resi Gudang Sebagai Obyek Jaminan, 3, 277–293
  7. Sutyasningrum, E. (2014). Eksistensi Resi Gudang Sebagai Lembaga Jaminan Di Indonesia. Jurnal Hukum, 1 no. 2
  8. Undang undang Republik Indonesia. (2006). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 9 Tahun 2006 Tentang Sistem Resi Gudang
  9. Ariyani, R. (2008). Sistem Resi Gudang akan Diberlakukan Nasional. https://bisnis.tempo.co/read/121425/sistem-resi-gudang-akan-diberlakukan-nasional
  10. Bank Indonesia. (2017). Kajian Peningkatan Pemanfaatan Sistem Resi Gudang. https://www.bi.go.id/id/umkm/penelitian/Documents/Buku BI 4_Kajian Peningkatan Resi Gudang.pdf
  11. BRI. (2008). Sistem Resi Gudang: Peluang, Tantangan dan Hambatan. Makalah disampaikan pada Seminar Nasional Sistem Resi Gudang, Pengembangan Alternatif Pembiayaan melalui Sistem Resi Gudang
  12. Riana, D. (2010). Penggunaan Sistem Resi Gudang Sebagai Jaminan Perbankan Di Indonesia. Universitas Indonesia
  13. Suryahartati, D., Arsyad, A., & Azwan, D. (2017). Eksistensi Sistem Jaminan Resi Gudang Dalam Perkembangan Industri Di Provinsi Jambi Berdasarkan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2011 Tentang Resi Gudang. Jurnal Sains Sosio Humaniora, 1(2), 118-128
  14. Kajian Peningkatan Pemanfaatan Sistem Resi Gudang. (n.d.). https://www.bi.go.id/id/umkm/penelitian/Pages/Kajian-dan-Publkasi-Sektor-Riil.aspx
  15. Mardia, M. (2022). Skenario kebijakan sistem resi gudang komoditi jagung, rumput laut dan gabah di Sulawesi Selatan (Studi Kasus)= The scenario of the warehouse receipt system policy for the commodities of corn, seaweed, and unhulled rice in South Sulawesi (Case Study) (Doctoral dissertation, Universitas Hasanuddin)
  16. Yoga P, Y. (2016, September 30). Seperti India, Sistem Resi Gudang Bisa Dorong Pertanian Indonesia. Infobanknews.com. https://infobanknews.com/seperti-india-sistem-resi-gudang-bisa-dorong-pertanian-indonesia
  17. Yoga P. (2016, September 18). Menengok Sistem Resi Gudang di India. infobanknews.com. https://infobanknews.com/menengok-sistem-resi-gudang-di-india
  18. Sunarto, H. (2012). Merancang Put Option Dalam Sistem Resi Gudang Sebagai Elemen Pasar Lelang Forward Agro
  19. Puspitawati, N. Hukum Resi Gudang dan Penerapan Hukum Jaminan di Indonesia
  20. Coulter, J.P. and Martines. (1998) ‘Brazilian Experience with Grain Warehousing Services and
  21. Associated Marketing Tools’, Report for the DFID Crop Post-Harvest Research Programme
  22. Department of Banking Operations and Development (2006-07) ‘Report of the working group on warehouse
  23. receipts and commodity futures’, Government of India. [Online] Available: http//indiabudget.nic.in/es2006-07/chapt2007 /chap45.pdf [accessed March 10, 2010]
  24. Hollinger, F. and Kiriakov, K. (2009) ‘The Use of Warehouse Receipt Finance in Agriculture in ECA Countries’, Technical background paper for the World Grain Forum 2009, St. Petersburg, Russian
  25. Federation, June 6-7, 2009
  26. Ministry of Law, Justice and Company Affairs (1962) ‘Central Warehousing Corporations Act’, Governmentof India
  27. Pal, P. and Wadhwa, D. (2007) ‘Commodity PriceVolatility and Special Safeguard Mechanisms’,Economic and Political Weekly, 42 (5), pp 417–27

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.