BibTex Citation Data :
@article{Pasopati16166, author = {Umniy Salamah and Yuwan Jumaryadi and Bagus Priambodo}, title = {EDUKASI PENGOLAHAN DATA STATISTIK MENGGUNAKAN EXCEL UNTUK STAFF DAN GURU SD}, journal = {Jurnal Pasopati}, volume = {5}, number = {1}, year = {2023}, keywords = {}, abstract = { Perkembangan dunia teknologi saat ini semakin pesat. Sementara itu software (perangkat lunak) pada komputer saat ini semakin banyak. Perangkat lunak yang biasa dipakai oleh manusia pada saat ini adalah Microsoft office. Microsoft Office adalah perangkat lunak yang mendukung pekerjaan kantor atau pembuatan laporan menjadi lebih mudah. Microsoft Office diantaranya terdiri dari Microsoft Excel, Microsoft Word, Microsoft Power Point dan lain-lain. Salah satu Microsoft Office yang mendukung pekerjaan kantor atau sebuah organisasi adalah Microsoft Excel. Belum semua tenaga pendidik pada Sekolah Dasar menguasai Microsoft Office. Salah satu sekolah dasar di Jakarta yang guru-gurunya belum menguasai Microsoft Office adalah SDN Kembangan Selatan 03 Pagi terutama Microsoft Excel, sehingga dilakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat untuk melakukan pelatihan atau workshop mengenai pengolahan data statistik menggunakan microsoft excel bagi staf dan guru SDN Kembangan Selatan 03 Pagi. Tujuan diadakannya pengabdian masyarakat kali ini adalah Peserta diperkenalkan dasar Microsoft Excel kemudian mengolah data statistik menggunakan Microsoft Excel, dan mengenalkan cara mengoperasikan Microsoft Excel secara mudah dan dapat dipahami. Adapun metodologi pada kegiatan pengabdian ini dengan memberikan pelatihan membuat data statistic menggunakan Microsoft Excel melalui metode pembelajaran dengan cara penyampaian melalui ceramah, tanya jawab, dan praktek. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan ini dapat menambah pengetahuan tenaga pendidik di Kembangan Selatan SDN 03 Pagi mengenai Microsoft Excel . Kata kunci : Guru, Sekolah Dasar, Microsoft Excel, Microsoft Office }, issn = {2685-886X}, pages = {44--50} doi = {10.14710/pasopati.2023.16166}, url = {https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/pasopati/article/view/16166} }
Refworks Citation Data :
Perkembangan dunia teknologi saat ini semakin pesat. Sementara itu software (perangkat lunak) pada komputer saat ini semakin banyak. Perangkat lunak yang biasa dipakai oleh manusia pada saat ini adalah Microsoft office. Microsoft Office adalah perangkat lunak yang mendukung pekerjaan kantor atau pembuatan laporan menjadi lebih mudah. Microsoft Office diantaranya terdiri dari Microsoft Excel, Microsoft Word, Microsoft Power Point dan lain-lain. Salah satu Microsoft Office yang mendukung pekerjaan kantor atau sebuah organisasi adalah Microsoft Excel. Belum semua tenaga pendidik pada Sekolah Dasar menguasai Microsoft Office. Salah satu sekolah dasar di Jakarta yang guru-gurunya belum menguasai Microsoft Office adalah SDN Kembangan Selatan 03 Pagi terutama Microsoft Excel, sehingga dilakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat untuk melakukan pelatihan atau workshop mengenai pengolahan data statistik menggunakan microsoft excel bagi staf dan guru SDN Kembangan Selatan 03 Pagi. Tujuan diadakannya pengabdian masyarakat kali ini adalah Peserta diperkenalkan dasar Microsoft Excel kemudian mengolah data statistik menggunakan Microsoft Excel, dan mengenalkan cara mengoperasikan Microsoft Excel secara mudah dan dapat dipahami. Adapun metodologi pada kegiatan pengabdian ini dengan memberikan pelatihan membuat data statistic menggunakan Microsoft Excel melalui metode pembelajaran dengan cara penyampaian melalui ceramah, tanya jawab, dan praktek. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan ini dapat menambah pengetahuan tenaga pendidik di Kembangan Selatan SDN 03 Pagi mengenai Microsoft Excel.
Kata kunci : Guru, Sekolah Dasar, Microsoft Excel, Microsoft Office
Article Metrics:
Last update: