skip to main content

Uji Performa Handheld Oscilloscope FNISRI-1C15 pada Praktikum Elektronika

Jurusan Teknik Elektro,, Indonesia

Open Access Copyright 2024 Jurnal Pengelolaan Laboratorium Pendidikan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Citation Format:
Abstract

Praktikum elektronika mahasiswa akan belajar mengenai komponen-komponen elektronika, rangkaian elektronika, pengukuran,baca sinyal dan penggunaan alat ukur. Salah satu alat ukur yang dipelajari pada praktikum elektronika adalah osiloskop. Dalam praktikum elektronika osilskop yang digunakan mempunyai ukuran yang besar serta berat lebih dari 2kg salah satunya adalah GW Instek GDS-1072B. selain mempunyai dimensi yang besar dan berat osiloskop ini juga mempunyai harga yang mahal yaitu 10 juta rupiah. Seiring perkembangan jaman mulai dikembangkan osilskop dengan ukuran yang kecil dan murah atau sering disebut dengan low cost Handheld oscilloscope salah satunya FNISRI-1C15. Dengan adanya low cost Handheld oscilloscope peneliti ingin melakukan uji performa apakah osiloskop ini dapat digunakan untuk alternative alat ukur di praktikum elektronika. Metode penelitian ini terdiri dari beberapa tahapan yaitu mempelajari detail unit, pengujian presentase kesalahan pengukuran, Pengujian pengukuran rangkaian eletronika dan evaluasi. Dari hasil pengujian diperoleh hasil nilai presentase kesalahan pembacaan frekuensi osiloskop FNISRI – 1C15 diperoleh 0.16 % dengan pembading adalah osiloskop GW Instek GDS-1072B sedangkan presentase kesalahan pengukuran tegangan peak-peak adalah 1.96% dan presentase kesalahan pengukuran nilai tegangan peak-peak jika frekuesni di variasi diperoleh nilai 1.76%. Pada pengujian pengukuran rangkiaan elektronika yaitu pada rangkaian low pass filter dan high pass filter diperoleh prosentase kesalahan kurang dari 3 %.

Note: This article has supplementary file(s).

Fulltext View|Download |  Research Instrument
Copyright Transfer Agreement
Subject
Type Research Instrument
  Download (500KB)    Indexing metadata
Keywords: Osiloskop, Elektronika, uji performa

Article Metrics:

  1. Esti prihatini. 2023. Uji Performa Alat Vakum Tekan Termodifikasi Untuk Impregnasi Kayu. Jurnal Pengelolaan Laboratorium Pendidikan, Vol 5 (2) .PP 10-19
  2. Fajri Yurliandri. 2022. Aplikasi Filter Pasif Sebagai Pereduksi Gelombang Cacat Akibat Pemakaian Beban Non Linier. MSI Transaction on Education. Vol 3 (1) pp 1-14
  3. Feiqing Wu & Fengyuan Yang, 2021. Design of virtual digital oscilloscope base on Lab VIEW. E3S Web of Conferences 268. PP 1-9
  4. I Fushshilat & D Barmana, 2017. Low Cost Handheld Digital Oscilloscope. International Symposium on Materials and Electrical Engineering (ISMEE). PP 10-17
  5. Meidy kuron. 2021. Pengaruh Virtualisasi Laboratorium Berbasis Electronics Workbench (Ewb) Pada Mata Kuliah Elektronika Dasar Unsrit. Orbita (Jurnal Hasil kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika) Vol 7(1) .PP 1-7
  6. PT Terminal Elektronika Sekawan (TES).2023. GW Instek GDS-1072B Digital Storage Oscilloscopes. https://www.tokopedia.com/tesonlinestore/gw-instek-gds-1072b-digital-storage-oscilloscopes
  7. Rocky Alfanz & Andi Rosman N. 2023. Elektronika dasar 1. Get Press Indonesia. Padang
  8. Samuel Farayola Kolawole. 2016. Design And Development Of Low-Cost Handheld Oscilloscope. Academy Journal of Science and Engineering (AJSE). Vol 10 (1). PP 52-62
  9. Shenzhen FNIRSI Technology Co., Ltd. 2023. FNISRI-1C15 Manual Book. China
  10. Yohandri & Asrizal. 2016. Elektronika dasar 1 komponen, Rangkaian, dan Aplikasi. Kencana, Jakarta
  11. Yundi Supriandi. 2015. Perancangan dan Implementasi Osiloskop digital berbasis Soundcard. Seminar nasionel Instrumentasi, Kontrol dan Otomasi (SNIKO), Bandung, 10-11 Desember 2015

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.