skip to main content

PEMANFAATAN TEKNOLOGI DAN INTERNET UNTUK PENGEMBANGAN UMKM BERBASIS RUMAH KERAJINAN ECENG GONDOK DI KLASTER KLINTING AMBARAWA

*Wido Prananing Tyas scopus  -  Departemen Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia
Hadi Wahyono  -  Departemen Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia
Anita Ratnasari R.  -  Departemen Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia
Sariffudin Sariffudin  -  Departemen Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia
Julius Kevin Putra Hutama  -  Departemen Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilatarbelakangi adanya perkembangan pelaku usaha kerajinan eceng gondok melalui klaster usaha yang mendatangkan peningkatan bagi rumah tangga. Perkembangan usaha ini dapat dibarengi dengan adanya penggunaan teknologi informasi juga dapat berdampak terhadap UMKM tersebut. Eksplorasi penggunaan teknologi dan informasi dalam UMKM berbasis rumah tangga sangat penting, karena sangat berpotensi untuk berkontribusi peningkatan ekonomi rumah tangga yang terlibat. Target kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah masyarakat di sekitar Rawapening Kecamatan Ambarawa, Kecamatan Banyubiru, Kecamatan Bawen, dan Kecamatan Tuntang umumnya, dan khususnya adalah anggota Klaster UMKM Klinting. Kegiatan ini dilakukan dengan melakukan sosialisasi melaluipemberian materi dari narasumber dari tim laboratorium pengembangan kotaserta diskusi untuk menjaring aspirasi/pendapat dari seluruh anggota atau peserta diskusi agarmemiliki rencana dan target ke depan berkaitan dengan usaha berbasis rumah yang dimulai dari rumah mereka masing-masing. Berdasarkan kegiatan pengabdian masyarakat ini, diketahui bahwa Klaster Klinting yang berada di sekitar Rawapening memiliki potensi untuk dikembangkan dengan memanfaatkan teknologi dan informasi yang dapat dilihat dari penggunaan website dan sosial mediauntuk pemasaran produknya

 

Fulltext View|Download

Article Metrics:

  1. Onyango, J. P., dan Ondeng, M. A. 2015. The Contribution of the Multiple Usage of Water Hyacinth on the Economic Development of Reparian Communities in Dunga and Kichinjio of Kisumu Central Sub County , Kenya, 1(3), 128–132
  2. Retnoningrum, R. A. 2011. Pemanfaatan Eceng Gondok Sebagai Produk Kerajinan: Studi Kasus di KUPP Karya Muda Syarina Production, Desa Kebondowo Kecamatan Banyubiru. Retrieved from http://lib.unnes.ac.id/11260/1/9045.pdf
  3. Schwab,K. (2017). The Fourth Industrial Revolution. Pinguin Random House LLC
  4. Bruneckiene, J. & Sinkiene, J. 2014. Critical Analysis of Approaches to Smart Economy. (The 8th International Scientific Conference Business and Management, Vilnius). ed Smart Development. (Lithuania)
  5. Ridwan, Benny. 2013. Kesadaran dan Tanggung Jawab Pelestarian Lingkungan Masyarakat Muslim Rawa Pening Kabupaten Semarang. (Jurnal Penelitian Sosial Keagamaan, vol 7, no 2). (Yogyakarta: UIN Sunan Kalijaga)
  6. Triyono, Moch Bruri. 2017. Tantangan Revolusi Industri Ke 4 (I4.0) bagi Pendidikan Vokasi. Seminar Nasional Vokasi dan Teknologi. (Bali: Seminar Nasional Vokasi dan Teknologi)
  7. Sianturi, O. O. et al. (2019). The Benefit of Internet Using to Affect Income for Water Hyacinth Home- based Entrepreneurs in Rawapening Area-Indonesia The Benefit of Internet Using to Affect Income for Water Hyacinth Home-based Entrepreneurs in Rawapening Area - Indonesia. https://doi.org/10.1088/1755-1315/248/1/012004
  8. Tyas, W. P. et al. (2019). Applying Smart Economy of Smart Cities in Developing World : Learnt from Indonesia ’ s Home Based Enterprises Applying Smart Economy of Smart Cities in Developing World : Learnt from Indonesia ’ s Home Based Enterprises. https://doi.org/10.1088/1755-1315/248/1/012078
  9. Widyastuti, Dhyah A.R. 2016. Literasi Digital pada Perempuan Pelaku Usaha Produktif di Daerah Istimewa Yogyakarta. (Jurnal ASPIKOM, vol 3 no 1). (Yogyakarta: ASPIKOM) p 1–15
  10. Sianturi, O. O. et al. (2019). The Benefit of Internet Using to Affect Income for Water Hyacinth Home- based Entrepreneurs in Rawapening Area-Indonesia The Benefit of Internet Using to Affect Income for Water Hyacinth Home-based Entrepreneurs in Rawapening Area - Indonesia. https://doi.org/10.1088/1755-1315/248/1/012004

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.