BibTex Citation Data :
@article{JPPS8312, author = {FERNANDO WIJAYA}, title = {CITY HOTEL DAN CONVENTION HALL BINTANG 3 DI SURABAYA}, journal = {Jurnal Poster Pirata Syandana}, volume = {1}, number = {02}, year = {2020}, keywords = {}, abstract = { Tingginya jumlah pendatang yang berkunjung ke Surabaya setiap tahunnya untuk berwisata, berbisnis, mengikuti seminar, dan menghadiri berbagai acara penting menyebabkan kebutuhan akan hotel maupun tempat untuk menyelenggarakan kegiatan MICE (Meeting, Incentive, Conference, Exhibition) di Kota Surabaya semakin banyak. Kegiatan bisnis dan perkantoran yang berpusat di kawasan CBD Surabaya Pusat dan Surabaya Barat membuat kawasan ini menjadi yang paling sering dikunjungi oleh para pendatang tersebut. Jika kedua kawasan tersebut dibandingkan, maka jumlah pilihan hotel bintang tiga dan venue MICE yang tersedia di Surabaya Barat masih lebih sedikit. Padahal menjamurnya hotel bintang tiga di Surabaya menyimpulkan bahwa hotel bintang tiga merupakan hotel yang paling diminati oleh berbagai kalangan pendatang. Karena itu perlu dibangun sebuah hotel bintang tiga yang sekaligus juga dapat menyediakan tempat untuk menggelar acara konvensi di kawasan CBD Surabaya Barat. Konsep utama dari hotel bintang tiga ini adalah penerapan green-tech design. Berbagai kecanggihan teknologi yang mampu memperkecil penggunaan energi, air serta karbon yang dihasilkan oleh material bangunan akan diaplikasikan pada bangunan hotel dan konvensi ini. }, issn = {2715-6397}, url = {https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/jpps/article/view/8312} }
Refworks Citation Data :
Tingginya jumlah pendatang yang berkunjung ke Surabaya setiap tahunnya untuk berwisata,berbisnis, mengikuti seminar, dan menghadiri berbagai acara penting menyebabkan kebutuhan akan hotelmaupun tempat untuk menyelenggarakan kegiatan MICE (Meeting, Incentive, Conference, Exhibition) diKota Surabaya semakin banyak. Kegiatan bisnis dan perkantoran yang berpusat di kawasan CBD SurabayaPusat dan Surabaya Barat membuat kawasan ini menjadi yang paling sering dikunjungi oleh para pendatangtersebut.Jika kedua kawasan tersebut dibandingkan, maka jumlah pilihan hotel bintang tiga dan venueMICE yang tersedia di Surabaya Barat masih lebih sedikit. Padahal menjamurnya hotel bintang tiga diSurabaya menyimpulkan bahwa hotel bintang tiga merupakan hotel yang paling diminati oleh berbagaikalangan pendatang. Karena itu perlu dibangun sebuah hotel bintang tiga yang sekaligus juga dapatmenyediakan tempat untuk menggelar acara konvensi di kawasan CBD Surabaya Barat. Konsep utama darihotel bintang tiga ini adalah penerapan green-tech design. Berbagai kecanggihan teknologi yang mampumemperkecil penggunaan energi, air serta karbon yang dihasilkan oleh material bangunan akandiaplikasikan pada bangunan hotel dan konvensi ini.
Last update:
JURNAL POSTER PIRATA SYANDANA (ISSN : 2715-6397)
Mailing Address:
Departemen Arsitektur FT. UNDIP
Jl. Prof. Soedarto, SH Kampus Tembalang Semarang Indonesia 50275
Telp. (024) 7470690 Fax. (024) 7470690
email : jpps@arsitektur.undip.ac.id
indexed by googlescholar, portal garuda