BibTex Citation Data :
@article{JPPS14852, author = {Daffa Auriely Athaya}, title = {REDESAIN AQUATIC CENTRE DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR HIGH TECH}, journal = {Jurnal Poster Pirata Syandana}, volume = {3}, number = {2}, year = {2022}, keywords = {}, abstract = { Kebutuhan akan sarana olahraga renang dan sulitnya menemukan fasilitas pendukung bagi para atlet berprestasi yang dapat digunakan untuk berlatih maupun bertanding, mendorong sebuah ide untuk memberikan fasilitas berupa aquatic centre, yaitu sebuah ruang atau lapangan yang digunakan sebagai tempat atau media untuk melakukan aktivitas fisik di air yang bertujuan untuk memperkuat serta menyehatkan tubuh yang memiliki fasilitas pendukung lain untuk memenuhi kebutuhan sebuah kolam renang. Kota Pekanbaru akhirnya membangun sebuah kawasan sport centre termasuk dengan aquatic centre di dalamnya yang ditujukan untuk mendukung pelaksanaan PON 2012 lalu. Namun, seiring berjalannya waktu banyak fasilitas-fasilitas yang sudah tidak berfungsi dikarenakan kurangnya perawatan dan lain hal. Sehingga, para atlet harus mencari tempat alternatif lain untuk berlatih yang tidak memenuhi standar nasional dan dirasa kurang layak. Oleh karena itu, diperlukan adanya pengembangan serta perubahan desain pada Aquatic Centre Pekanbaru yang dapat memenuhi kebutuhan para penggunanya. }, issn = {2715-6397}, url = {https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/jpps/article/view/14852} }
Refworks Citation Data :
Kebutuhan akan sarana olahraga renang dan sulitnya menemukan fasilitas pendukung bagi para atlet berprestasi yang dapat digunakan untuk berlatih maupun bertanding, mendorong sebuah ide untuk memberikan fasilitas berupa aquatic centre, yaitu sebuah ruang atau lapangan yang digunakan sebagai tempat atau media untuk melakukan aktivitas fisik di air yang bertujuan untuk memperkuat serta menyehatkan tubuh yang memiliki fasilitas pendukung lain untuk memenuhi kebutuhan sebuah kolam renang. Kota Pekanbaru akhirnya membangun sebuah kawasan sport centre termasuk dengan aquatic centre di dalamnya yang ditujukan untuk mendukung pelaksanaan PON 2012 lalu. Namun, seiring berjalannya waktu banyak fasilitas-fasilitas yang sudah tidak berfungsi dikarenakan kurangnya perawatan dan lain hal. Sehingga, para atlet harus mencari tempat alternatif lain untuk berlatih yang tidak memenuhi standar nasional dan dirasa kurang layak. Oleh karena itu, diperlukan adanya pengembangan serta perubahan desain pada Aquatic Centre Pekanbaru yang dapat memenuhi kebutuhan para penggunanya.
Last update:
JURNAL POSTER PIRATA SYANDANA (ISSN : 2715-6397)
Mailing Address:
Departemen Arsitektur FT. UNDIP
Jl. Prof. Soedarto, SH Kampus Tembalang Semarang Indonesia 50275
Telp. (024) 7470690 Fax. (024) 7470690
email : jpps@arsitektur.undip.ac.id
indexed by googlescholar, portal garuda