skip to main content

CITY WALK MALL DAN HOTEL BINTANG 3 DI KABUPATEN TEMANGGUNG DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR EKOLOGI

*LATHIFATUR ROIHAH  -  Universitas Diponegoro, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Temanggung mengalami peningkatan dari tahun ke tahun , hal ini dapat di lihat dari menurunya angka kemiskinan sebanyak 19,88 % selama kurun waktu 5 tahun terakhir (BPS Kab Temanggung ).Hal tersebut mengakibatkan kebutuhan masyarakat yang semakin naik , seperti kebutuhan akan tempat perbelanjaan (shopping mall) namun di Temanggung sendiri belum ada shopping mall . Hal yang berperan dalam pertumbuhan ekonomi kabupaten Temanggung salah satunya adalah sector pariwisata , dimana jumlah wisatawan kabupaten Temanggung semakin naik dari tahun ke tahun yang menyebabkan meningkatnya kebutuhan jumlah tempat akomodasi di kabupaten Temanggung. Hal tersebut bertentangan dengan kondisi yang ada dimana julmlah hotel di Temanggung yang masih sangat sedikit . Selain Jumlah hotel yang masih sedikit , tempat wisata yang ada di Temanggung juga masih tersebar dan belum ada kesinambungan antar tempat wisata tersebut. Oleh Karena itu di perlu sebuah bangunan yang mampu menjawab permasalahan , kebutuhan dan dapat mengoptimalkan potensi alam kabupaten Temanggung. Bangunan City Walk Mall dan Hotel Bintang 3 di kabupaten Temanggung di harapkan mampu menjadi solusi dari permasalah yang ada, kebutuhan dan juga potensi dari kabupaten Temanggung .

Fulltext View|Download
  1. Purbandini, R. A. (2011). Hotel dan Shopping Mall di Purwokerto dengan Pendekatan Arsitektur Hijau. Tugas Akhir Jurusan Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta
  2. Peraturan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia No. PM.53/HM.001/MPEK/2013. (2013).Standar Usaha Hotel

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.