1Program Studi Ilmu Kelautan, Fakultas Pertanian, Perikanan, dan Biologi, Universitas Bangka Belitung, Indonesia
2Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Pertanian Perikanan dan Biologi, Universitas Bangka Belitung, Indonesia
3Program Studi Perikanan Tangkap, Fakultas Pertanian, Perikanan, dan Biologi, Universitas Bangka Belitung, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{JKT16467, author = {Mohammad Nugraha and Irma Akhrianti and Fika Pratiwi and Agung Priyambada}, title = {Geokimia dan Asesmen Pencemaran Logam Berat Cd, Cu dan Zn pada Sedimen Permukaan Estuari Baturusa, Bangka}, journal = {Jurnal Kelautan Tropis}, volume = {26}, number = {1}, year = {2023}, keywords = {Geokimia; logam berat; kontaminasi; sedimen; Baturusa}, abstract = { The Baturusa estuary receives inputs of organic and inorganic materials from several human activities along the river. The characteristics of heavy metals such as toxicity, resistance to decomposition, and ability to accumulate in aquatic biota can indirectly have a negative impact on the health of humans who consume marine biota. The research was conducted with the aim of studying the geochemical characteristics and assessing the level of heavy metal contamination of Cd, Cu and Zn in the sediments of the Baturusa Estuary. Heavy metal fractionation was analyzed by sequential extraction. The CF value of Cu and Zn metals shows a low level of contamination, while Cd shows a moderate level of contamination. I-Geo metal Cd is in the unpolluted to moderately polluted status, while Cu and Zn are not polluted. The PLI value indicates the unpolluted category. Geochemical fractionation of heavy metals Cd, Cu and Zn Baturusa Estuary is characterized by the presence of exchangeable, carbonate, reducible, oxidizable and residual fractions. Cu and Zn mainly tend to be stored/bound to the residual fraction (mainly derived from natural sources) while Cd is more bound to the non-residual fraction (mainly derived from human/anthropogenic activities). The risk evaluation of Cd metal is very high to high risk/hazard, while Cu and Zn are not at risk/hazardous to low. These conditions indicate that Cd metal may be harmful to the environment and has a higher mobility than other metals so that it has a higher risk of being available in the body of biota. Estuari Baturusa menerima masukan bahan organik dan anorganik dari beberapa aktivitas manusia disepanjang sungai. Karakteristik logam berat seperti toksisitas, resisten terhadap dekomposisi, dan kemampuan akumulasi terhadap biota akuatik serta secara tidak langsung dapat berdampak negatif terhadap kesehatan manusia yang mengkonsumsi biota laut. Penelitian dilakukan dengan tujuan untuk mengkaji karakteristik geokimia dan menilai tingkat kontaminasi logam berat Cd, Cu, dan Zn pada sedimen Estuari Baturusa, Bangka. Fraksinasi logam berat dianalisis dengan ekstraksi bertahap. Nilai CF logam Cu dan Zn menunjukkan tingkat kontaminasi rendah (CF<1), sedangkan Cd menunjukkan tingkat kontaminasi sedang (1≤CF<3). I-Geo logam Cd berada pada status tidak tercemar hingga tercemar sedang (0<I geo <1), sedangkan Cu dan Zn memiliki status tidak tercemar (I geo 0). Nilai PLI menunjukkan kategori tidak tercemar (PLI<1). Fraksinasi geokimia logam berat Cd, Cu dan Zn Estuari Baturusa dicirikan dengan adanya fraksi exchangeable , karbonat, reducible , fraksi oxidizable , dan residual. Logam Cu dan Zn utamanya cenderung tersimpan/ terikat pada fraksi residual (utamanya berasal dari sumber alami) sedangkan Cd lebih terikat pada fraksi non residual atau non resisten (utamanya berasal dari aktivitas manusia/ antropogenik). Evaluasi resiko dari logam Cd yaitu resiko/ bahaya sangat tinggi hingga tinggi, sedangkan Cu dan Zn tidak beresiko/ berbahaya hingga rendah. Kondisi tersebut menunjukkan bahwa logam Cd kemungkinan berbahaya bagi lingkungan serta memiliki mobilitas lebih tinggi daripada logam lain sehingga beresiko lebih tinggi tersedia dalam tubuh biota. }, issn = {2528-3111}, pages = {35--48} doi = {10.14710/jkt.v26i1.16467}, url = {https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/jkt/article/view/16467} }
Refworks Citation Data :
The Baturusa estuary receives inputs of organic and inorganic materials from several human activities along the river. The characteristics of heavy metals such as toxicity, resistance to decomposition, and ability to accumulate in aquatic biota can indirectly have a negative impact on the health of humans who consume marine biota. The research was conducted with the aim of studying the geochemical characteristics and assessing the level of heavy metal contamination of Cd, Cu and Zn in the sediments of the Baturusa Estuary. Heavy metal fractionation was analyzed by sequential extraction. The CF value of Cu and Zn metals shows a low level of contamination, while Cd shows a moderate level of contamination. I-Geo metal Cd is in the unpolluted to moderately polluted status, while Cu and Zn are not polluted. The PLI value indicates the unpolluted category. Geochemical fractionation of heavy metals Cd, Cu and Zn Baturusa Estuary is characterized by the presence of exchangeable, carbonate, reducible, oxidizable and residual fractions. Cu and Zn mainly tend to be stored/bound to the residual fraction (mainly derived from natural sources) while Cd is more bound to the non-residual fraction (mainly derived from human/anthropogenic activities). The risk evaluation of Cd metal is very high to high risk/hazard, while Cu and Zn are not at risk/hazardous to low. These conditions indicate that Cd metal may be harmful to the environment and has a higher mobility than other metals so that it has a higher risk of being available in the body of biota.
Estuari Baturusa menerima masukan bahan organik dan anorganik dari beberapa aktivitas manusia disepanjang sungai. Karakteristik logam berat seperti toksisitas, resisten terhadap dekomposisi, dan kemampuan akumulasi terhadap biota akuatik serta secara tidak langsung dapat berdampak negatif terhadap kesehatan manusia yang mengkonsumsi biota laut. Penelitian dilakukan dengan tujuan untuk mengkaji karakteristik geokimia dan menilai tingkat kontaminasi logam berat Cd, Cu, dan Zn pada sedimen Estuari Baturusa, Bangka. Fraksinasi logam berat dianalisis dengan ekstraksi bertahap. Nilai CF logam Cu dan Zn menunjukkan tingkat kontaminasi rendah (CF<1), sedangkan Cd menunjukkan tingkat kontaminasi sedang (1≤CF<3). I-Geo logam Cd berada pada status tidak tercemar hingga tercemar sedang (0<Igeo<1), sedangkan Cu dan Zn memiliki status tidak tercemar (Igeo 0). Nilai PLI menunjukkan kategori tidak tercemar (PLI<1). Fraksinasi geokimia logam berat Cd, Cu dan Zn Estuari Baturusa dicirikan dengan adanya fraksi exchangeable, karbonat, reducible, fraksi oxidizable, dan residual. Logam Cu dan Zn utamanya cenderung tersimpan/ terikat pada fraksi residual (utamanya berasal dari sumber alami) sedangkan Cd lebih terikat pada fraksi non residual atau non resisten (utamanya berasal dari aktivitas manusia/ antropogenik). Evaluasi resiko dari logam Cd yaitu resiko/ bahaya sangat tinggi hingga tinggi, sedangkan Cu dan Zn tidak beresiko/ berbahaya hingga rendah. Kondisi tersebut menunjukkan bahwa logam Cd kemungkinan berbahaya bagi lingkungan serta memiliki mobilitas lebih tinggi daripada logam lain sehingga beresiko lebih tinggi tersedia dalam tubuh biota.
Article Metrics:
Last update:
Upon acceptance for publication, authors agree to transfer the copyright of their article to Jurnal Kelautan Tropis, while retaining the right to reuse their work under the terms of the open license applied.
From the date of publication, the copyright for each article is held by Jurnal Kelautan Tropis. This transfer allows the journal to manage, disseminate, and preserve scholarly content in accordance with international standards and open access best practices.
Although copyright is held by the journal, all published articles are made available under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License (CC BY-SA 4.0). Under this license, anyone may:
Copy and redistribute the material in any medium or format
Remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially
provided that:
Appropriate credit is given to the original author(s) and the source
Indications are made of any changes that were made
Derivative works are distributed under the same license (CC BY-SA 4.0)
While copyright is held by the journal, authors retain important reuse rights. Authors may:
Reuse the published version of their article in future works, including books, compilations, and lectures
Deposit the published version in institutional or subject repositories
Share the article freely, including on personal websites or academic networks
as long as the original publication in Jurnal Kelautan Tropis is cited and the CC BY-SA 4.0 license terms are respected.
Authors must ensure that any third-party content included in the article (e.g., figures, images, datasets) is either original, in the public domain, or licensed for reuse under compatible terms. If specific permissions are required, authors must obtain them prior to submission.
For questions regarding copyright or licensing, please contact the editorial office at: j.kelautantropis@gmail.com
View My Stats
Jurnal Kelautan Tropis is published by Departement of Marine Science, Faculty of Fisheries and Marine Science, Universitas Diponegoro under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.