1Program Studi Magister Energi, Sekolah Pascasarjana, Universitas Diponegoro, Indonesia
2Magister Ilmu Lingkungan, Sekolah Pascasarjana, Universitas Diponegoro, Indonesia
3Departemen Fisika, Fakultas Sains dan Matematika, Universitas Diponegoro, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{jebt16965, author = {Jaka Windarta and Hartuti Purnaweni and Asep Wardaya}, title = {Pemanfaatan Teknologi Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di Desa Mojo Kecamatan Ulujami Kabupaten Pemalang}, journal = {Jurnal Energi Baru dan Terbarukan}, volume = {4}, number = {1}, year = {2023}, keywords = {}, abstract = {Sumber energi yang paling banyak dimanfaatkan oleh teknologi penunjang kehidupan manusia saat ini adalah energi listrik. Kondisi geografis Indonesia yang sangat luas mengakibatkan distribusi energi listrik belum dapat menyeluruh merambah hingga ke desa. Secara tidak langsung ketersediaan sumber energi listrik mempengaruhi laju pembangunan infrastruktur pada suatu daerah. Salah satu daerah yang belum terjangkau oleh energi listrik adalah Wisata Mangrove dan Reservat Kepiting Desa Mojo, Kecamatan Ulujami, Kabupaten Pemalang. Desa Mojo merupakan salah satu alternatif tempat wisata di Kabupaten Pemalang, akan tetapi belum terdapat fasilitas umum seperti penerangan jalan, pompa air bersih dan bangunan permanen di Wisata Mangrove dan Reservat Kepiting Desa Mojo, kondisi ini antara lain diakibatkan belum terdapatnya sumber energi listrik. Berangkat dari kondisi tersebut tim pengabdian masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas Diponegoro sebagai pengusul bekerjasama dengan Mitra Pokdarwis dan Mitra Pokmaswas Desa Mojo sebagai penerima, merencanakan inisiasi PLTS sebagai sumber energi listrik terbarukan yang dapat diimplementasikan di Wisata Mangrove dan Reservat Kepiting Desa Mojo. PLTS ini rencananya di pasang pada 3 titik yang tersebar di lokasi wisata. Lokasi penempatan titik PLTS diantaranya adalah : Pintu Dermaga 1 Keberangkatan, Pintu Dermaga 2 Kedatangan dan Gazebo. PLTS yang digunakan akan menggunakan konfigurasi off – grid, kapasitas pembangkitan setara 400 Wp, dilengkapi baterai 2 × 60 Ah menggunakan inverter berkapasitas 1 × 1000 VA. Selain melakukan instalasi dan diseminasi teknologi PLTS di Desa Mojo, Pemalang akan dilakukan juga pemberdayaan masyarakat agar dapat mengoperasikan dan merawat PLTS secara swadaya. Dengan ketersediaan sumber energi listrik di Wisata Mangrove dan Reservat Kepiting Desa Mojo diharapkan dapat memacu laju pembangunan infrastruktur, sehingga dapat berdampak pula pada peningkatan daya tarik Wisata Mangrove dan Reservat Kepiting Desa Mojo sebagai salah satu destinasi wisata di Kabupaten Pemalang serta meningkatkan ekonomi masyarakat anggota Pokdarwis dan Pokmaswas Desa Mojo Kecamatan Ulujami Kabupaten Pemalang.}, issn = {2722-6719}, pages = {7--14} doi = {10.14710/jebt.2023.16965}, url = {https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/jebt/article/view/16965} }
Refworks Citation Data :
Article Metrics:
Last update:
The authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, the article's copyright shall be assigned to Jurnal Energi Baru dan Terbarukan (JEBT) and Master Program of Energy, Universitas Diponegoro. Copyright encompasses rights to reproduce and deliver the article in all forms and media, including reprints, photographs, microfilms, and other similar reproductions and translations.
As an article writer, the authors have the right to use their articles for various purposes, including by institutions that employ authors or institutions that provide funding for research. Author rights are granted without special permission.
Authors who publish a paper at JEBT have the broad right to use their work for teaching and scientific purposes without the need to ask permission, including used for (i) teaching in the author's class or institution, (ii) presentation at meetings or conferences and distributing copies to participants ; (iii) training conducted by the author or author's institution; (iv) distribution to colleagues for research use; (v) use in the compilation of subsequent authors' works; (vi) inclusion in a thesis or dissertation; (vi) reuse of part of the article in another work (with citation); (vii) preparation of derivative works (with citation); (viii) voluntary posting on open websites operated by authors or author institutions for scientific purposes (following the CC BY-SA License).
JEBT journal and the Master Program of Energy, Universitas Diponegoro, and the Editor make every effort to ensure that there are no data, opinions, or false or misleading statements published in the JEBT journal. However, the article's content is each author's sole and exclusive responsibility.
The Copyright Transfer Form can be downloaded here: [Copyright Transfer Form]. The copyright form should be signed originally and sent to the Editor via email or fax.
View My Stats
Jurnal Energi Baru dan Terbarukan (p-ISSN: 2809-5456 and e-ISSN: 2722-6719) published by Master Program of Energy, School of Postgraduate Studies is licensed under a the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License (CC BY-SA 4.0).