skip to main content

TAMAN REKREASI BERTEMAKAN AIR DI WONOSOBO

*RIZQIA FAWATIHU RAHMAH  -  Departemen Arsitektur, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Menurut data RPJMD Kabupaten Wonosobo Tahun 2016 – 2021, kepariwisataan di Kabupaten Wonosobo merupakan isu strategis yang harus dibenahi. Berdasarkan data BPS Kabupaten Wonosobo, jumlah wisatawan dari tahun 2014 hingga tahun 2018 mengalami penurunan drastis, dari 19.089 menjadi 7.294 atau mengalami penurunan sebesar 63%, sehingga perlu adanya
pengembangan tempat wisata di Wonosobo sebagai daya tarik wisatawan guna meningkatkan perekonomian daerah.Taman rekreasi tematik merupakan terobosan baru dari Dinas Pariwisata Wonosobo sebagai nuansa baru tempat wisata di Wonosobo, karena sebagian besar tempat wisata eksisting merupakan wisata alam.

Fulltext View|Download
  1. Hilberseimer, L. (1964). Contemporary Architecture: Its Roots and Trends
  2. Chicago: Chicago, P. Theobald
  3. Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Wonosobo Nomor 17 Tahun
  4. Tentang Rencana Umum Tata Ruang Kawasan Perkotaan
  5. Wonosobo
  6. RPJMD Kabupaten Wonosobo 2016-2021 Tentang Analisis Strategis
  7. Bappeda Kabupaten Wonosobo Tahun 2016 – 2021
  8. RPJMD Kabupaten Wonosobo 2016-2021 Tentang Gambaran Umum
  9. Kondisi Daerah. Bappeda Kabupaten Wonosobo Tahun 2016 – 2021

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.