MODEL TARIKAN PERDAGANGAN DAN JASA TERHADAP KINERJA JALAN KAWI ATAS, KOTA MALANG

Septiana Hariyani, Imma Widyawati Agustin
DOI: 10.14710/jpk.9.1.72-84

Abstract


Berkembangnya kegiatan perekonomian suatu kota dapat menimbulkan dampak terhadap lalu lintas kota tersebut karena perekonomian berkaitan dengan transportasi. Jalan Kawi Atas merupakan koridor jalan yang penggunaan lahannya didominasi oleh perdagangan dan jasa, sehingga pergerakan akibat perdagangan dan jasa dapat menyebabkan terjadinya peningkatan pergerakan kendaraan yang dapat berpengaruh terhadap penurunan kinerja jalan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui model tarikan perdagangan dan jasa terhadap kinerja Jalan Kawi Atas Kota Malang. Penelitian ini menggunakan analisis korelasi parsial dan analisis regresi linier berganda. Teknik sampling yang digunakan untuk melihat karakteristik pergerakan adalah disproportionate stratified random sampling. Model tarikan perdagangan dan jasa di Jalan Kawi Atas yang diperoleh yaitu Yperjas = 9,391 + 0,167 (X5)+ 0,068 (X1), dimana variabel bebas yang mempengaruhi variabel terikat yaitu jumlah pengunjung dan luas bangunan. Tarikan pergerakan yang berasal dari perdagangan dan jasa di Jalan Kawi Atas memberikan kontribusi sebanyak 3.174 skr/hari.


Keywords


Model Tarikan; Perdagangan dan Jasa; Kota Malang

Full Text: PDF

References


Agustin, I. W. (2016). Situasi dan Permasalahan Parkir On-Street di Kawasan Pusat Kota Malang. Paper presented at the Prosiding Sentrinov (Seminar Nasional Terapan Riset Inovatif), Semarang.

Agustin, I. W., & Waloeya, B. S. (2018). The Effect of Trip Attraction Model of Land Use For Station on The Road’s Level of Service. Advanced Science Letters, 24(4), 2894-2898. Doi: https://doi.org/10.1166/asl.2018.11089

Amelia, A., Agustin, I. W., & Utomo, D. M. (2016). Pengaruh Parkir di Badan Jalan Terhadap Kinerja Jalan di Jalan Kawi Atas dan Jalan Gatot Subroto Kota Malang. (Doctoral Dissertation), Universitas Brawijaya.

Badan Pusat Statistik. (2018). Kota Malang dalam Angka. Malang: Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Timur.

Desga, W., Putri, F. M., & Yulanda, N. (2017). Pemodelan Bangkitan Perjalanan di Nagari Siguntur, Nagari Barung-Barung Belantai dan Nagari Nanggalo Kecamatan Koto Xi Tarusan Kabupaten Pesisir Selatan. Jurnal Transportasi Multimoda, 14(2), 77-82. Doi: https://doi.org/10.25104/mtm.v14i2.173

Fadilah, A. (2018). Kajian Dampak Lalu-lintas Kawasan Guna Lahan Campuran Terhadap Tarikan dan Bangkitan Pergerakan di Kota Pekanbaru. (Skripsi), Universitas Islam Riau, Riau.

Joesoef, J. R., & Prasetia, A. (2016). Transportasi dan Ketimpangan Wilayah di Provinsi Jawa Timur. Media Trend, 11(1), 1-19. Doi: https://doi.org/10.21107/mediatrend.v11i1.1351

Rosanti, R., Hariyani, S., & Kurniawan, E. B. (2012). Manajemen Lalu Lintas Jalan Brigjen Hasan Basri-Jalan S. Parman Kota Banjarmasin. Jurnal Tata Kota dan Daerah, 2(2), 18-30.

Sari, N. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tarikan Perjalanan Menuju Mall Transmart Carrefour Lampung. (Thesis), Universitas Lampung, Lampung.

Setyawan, T., & Karmilah, M. (2019). Dampak Guna Lahan Terhadap Tingkat Kemampuan Kinerja Jalan Studi Kasus: Jalan Ahmad Yani di Kecamatan Kartasura. Jurnal Planologi, 14(1), 40-53. Doi: http://dx.doi.org/10.30659/jpsa.v14i1.3858

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dam R&D). Bandung: Alfabeta.

Tamin, O. Z. (2000). Transportation Modelling and Planning. Bandung: Institut Teknologi Bandung.

Waloejo, B., Agustin, I., & Ramadhan, W. (2019). Interaction Model Between Land Use and the Road’s Level of Service in the Corridor of Lawang to Singosari. Paper presented at the The 4th International Conference in Planning in the 2019 Era of Uncertainty 12–13 March 2019, Malang, Indonesia. Doi: 10.1088/1755-1315/328/1/012012

Waloejo, B. S. (2017). Road network–land use interaction model: Malang City in Indonesian case. Paper presented at the 3rd International Conference of Planning in the Era of Uncertainty 6–7 March 2017, Malang, Indonesia. Doi: 10.1088/1755-1315/70/1/012005

Wijanarko, I., & Ridlo, M. A. (2019). Faktor-Faktor Pendorong Penyebab Terjadinya Kemacetan Studi Kasus: Kawasan Sukun Banyumanik Kota Semarang. Jurnal Planologi, 14(1), 63-74. Doi: http://dx.doi.org/10.30659/jpsa.v14i1.3859


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Pengembangan Kota

License URL: http://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0