skip to main content

PELATIHAN APLIKASI GAMBAR UNTUK PERANGKAT DESA KARANGTENGAH

*Muhammad Ismail Hasan  -  Architecture Vocational School Diponegoro University
Previari Umi Pramesti  -  Architecture Vocational School, Diponegoro University
Hermin Werdiningsih  -  Architecture Vocational School, Diponegoro University
Open Access Copyright 2019 Jurnal Pengabdian Vokasi

Citation Format:
Abstract
Desa Karangtengah merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Tuntang, Kabupaten Semarang. Pembangunan di Desa ini tergolong cukup baik dengan didukung anggaran dana dari pemerintah yang cukup besar. Namun selama ini pembangunan hanya didasarkan pada pengalaman para tukang dan pekerja. Kemampuan membuat gambar teknis sebagai lampiran RAB pekerjaan pembangunan belum dimiliki perangkat desa. Dalam era revolusi 4.0 ini, diharapkan semua lini masyarakat sudah tidak asing pada keilmuan berbasis teknologi. Walaupun bukan hal baru, software untuk menggambar teknik masih asing bagi masyarakat. Padahal program tersebut dibuat untuk memudahkan pekerjaan secara efektif dan eifisen. Pelatihan Program Sketch Up ini sangat membantu dan memudahkan Perangkat Desa untuk menggambar berbagai macam proyek desa. Ke depannya, diharapkan perangkat desa mampu memproduksi sendiri gambar kerja yang valid dan akurat sehingga pekerjaan menjadi lebih efektif dan efisien.
Fulltext View|Download
Keywords: Sketch Up, Gambar Teknis

Article Metrics:

  1. Republik Indonesia, “Peraturan Menteri No. 16 Th. 2019 tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2019,” Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi RI, Jakarta, 2019
  2. Y. Noverman, “Analisis Kesesuaian Pengelolaan Dana Desa dengan Peraturan Perundang-Undangan (Studi Kasus Di Nagari Bukit Bual Kabupaten Sijunjung,” Jurnal Analisis Kebijakan dan Pelayanan Publik, vol. 4, no. 2, p. 68, 2018
  3. Kabupaten Semarang, “Peraturan Bupati Semarang Nomor 91 Tahun 2018 tentang Tata Cara Pembagian dan Penetapan Rincian Dana Desa Setiap Desa di Kabpaten Semarang Tahun Anggaran 2019,” Kabupaten Semarang, Ungaran, 2019
  4. D. R. Asih and W. Sabatari, “Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif pada Mata Pelajaran Promosi Statis di SMK Negeri 1 Pengasih,” Universitas Negeri Yogyakarta, Yogyakarta, 2015
  5. N. Hanafi, “Pengembangan Media Pembelajaran Visual 3D (Sketch Up) Gambar Konstruksi Atap di SMK Muhammadiyah 3 Yogyakarta,” Jurnal Pend. Teknik Sipil dan Perencanaan, vol. 5, no. 6, 2017
  6. http://en.wikipedia.org/wiki/SketchUp
  7. http://sketchup.google.com/
  8. Pengenalan SketchUp 7.pdf

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.